Cara Cetak Resi Shopee Lewat HP

Cara Cetak Resi Shopee Lewat HP kini sudah dapat anda lakukan dengan mudah. Khususnya untuk anda para penjual produk yang biasanya ingin memberi resi atau bukti pengiriman kepada pelanggan. Karena saat ini menjadi seller di onlineshop sedang ramai ramainya. Onlineshop saat ini adalah menjadi solusi tepat jika anda seorang pedagang dan ingin menambah penghasilan anda.

Membahas tentang onlineshop kali ini kami akan membahas tentang platform marketplace jual beli online terbesar di Indonesia yaitu Shopee. Shopee ini berbentuk aplikasi dan pengaksesannya pun menggunakan data jaringan internet. Berjualan di shopee merupakan sebuah jalan yang tepat untuk mengembangkan bisnis online anda. Jika anda sudah berhasil membuka akun berjualan di shopee dan berhasil menjual barang yang anda tawarkan di shopee. Tentu anda memerlukan yang namanya resi pengiriman agar para pembeli produk anda dapat memantau sampai mana barang yang mereka beli.

Resi juga dapat sebagi bukti bahwa anda telah melakukan pengiriman barang kepada pembeli produk anda. Kunci dari sebuah kerhasilan anda dalam berbisnis jual beli adalah kejujuran anda. Karena itu akan membuat pelanggan akan senang dan berkemungkinan kembali membeli produk di toko anda.

Baca Juga :

Apa Itu Resi? Apakah Resi Itu Penting?

Resi adalah merupakan catatan atau surat resmi yang di keluarkan oleh jasa pengiriman atau ekspedisi sebagai bukti bahwa pihak pejual telah melakukan pengiriman barang. Di dalam resi sendiri terdapat beberapa keterangan data seperti. nama pengirim,nama penerima,nomor telfon pengirim dan penerima,alamat tujuan barang,kode pengiriman atau nomor resi, dan lain lain.

Dan kode atau nomor resi inilah yang sangat di tunggu oleh para pembeli. Karena agar mereka dapat memantau sampai mana barang yang mereka beli atau order.

Jadi resi pengiriman itu sangatlah penting bagi anda sebagai penjual barang online. Anda harus memberikan bukti pengiriman barang yang anda jual kepada pembeli agar toko kita menjadi terpercaya.

Namun kali ini kami akan memberikan tentang bagaimana cara cetak resi shopee lewat hp dengan mudah. Simak terus artikel ini sampai selesai.

Bagaimana Cara Cetak Resi Shopee Lewat HP dengan Mudah?

Jika dagangan atau produk anda laku di onlineshop khususnya shopee, maka anda juga harus mencetak surat bukti pengiriman barang atau resi tersebut. Dan beginilah cara cetak resi shopee lewat hp dengan mudah dan bisa langsung anda lakukan jika telah melakukan pengiriman barang.

1. Menggunakan Ekspedisi J&T

Yang pertama adalah cara cetak resi jika anda menggunakan ekspedisi J&T

   a. Buka Aplikasi Shopee

   b. Buka Toko , Kemudian buka toko anda, setelah itu cek apakah ada pesanan yang masuk. Jika ada orderan yang masuk maka tinggal melakukan proses packing dan pengiriman.

   c. Buka Seller Center Shopee. Kemudian buka seller center shopee di hp anda dan pastikan bahwa anda sudah dalam posisi login.

d. Klik Pengiriman Perlu di Proses. Jika sudah masuk pada halaman selles center shopee maka tinggal klik pada tulisan “pengiriman perlu di proses”.

 e. Klik Atur Pengiriman. Kemudian setelah melalui proses dia atas maka akan muncul tulisan detail tentang detail pesanan anda. Carilah tulisan berwarna biru “Atur Pengiriman”

f. Pilih Opsi Kirim Paket. Lalu pilihlah opsi pengiriman paket setelah muncul notifikasi pop up yang muncul. Dan pilihlah salah satu.

g. Atur Pick Up. Kemudian silahkan atur pick up sesuai dengan jadwal yang sudah di tentukan.

 h. Buat Kode Booking J&T. Cukup klik konfirmasi untuk melakukan kode booking di J&T.

i. Cetak Resi. Kemudian klik pada tulisan cetak resi

 j. Download. Setelah itu akan muncul notifikasi untuk melakukan download resi, dan silahkan di download.

k. Print. Jika anda sudah melakukan download maka resi siap untuk di print, dan silahkan di print.

 

2. Menggunakan Ekspedisi JNE

Kali ini kami akan memberikan informasi cetak resi shopee lewat hp namun dengan menggunakan ekspedisi JNE. Caranya pun tidak jauh berbeda dengan yang di atas. Berikut ini adalah cara caranya.

 a. Buka Seller Center Shopee

b. Klik Atur Pengiriman

c. Klik saya menggunakan JOB (JNE Online Booking)

 d. Klik Buat Kode JOB

e. Klik Cetak Tiket

f. Selesai dan Berhasil , Dengan begini anda tinggal melakukan mencetak atau print resi tersebut.

Sangat mudah bukan mencetak resi mengguakan hp sendiri.

 

Baca Juga :

 

Kesimpulan 

Demikian sedikit informasi yang dapat infodarijay berikan mengenai cara cetak resi lewat hp dengan mudah. Anda dapat langsung mencetak resi penjualan anda dan dikirimkan kepada pembeli sebagai bukti pengiriman produk anda. Tetap nantikan artikel artikel menarik lainya dari kami yang pastinya akan menambah wawasan anda. Semoga artikel ini bermanfaat dan sampai jumpa guys!

 

 

 

 

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *